OJK Gelar Digital Financial Literacy di Universitas Pendidikan Muhammadiyah Sorong
SORONG, Stabilitas.id - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) kembali menegaskan komitmennya dalam meningkatkan literasi keuangan digital melalui kegiatan Digital Financial Literacy (DFL) yang diselenggarakan di Universitas Pendidikan Muhammadiyah Sorong, Papua Barat. ...
