Pemerintah Pangkas 15 Pos Belanja Kementerian/Lembaga pada 2026
JAKARTA, Stabilitas.id — Pemerintah melalui Kementerian Keuangan menetapkan kebijakan efisiensi anggaran kementerian dan lembaga (K/L) untuk tahun anggaran 2026, sebagaimana tertuang dalam Peraturan Menteri Keuangan (PMK) Nomor 56 Tahun 2025. ...


