Utang Luar Negeri Indonesia Juli 2025 Turun, Rasio terhadap PDB Lebih Rendah
JAKARTA, Stabilitas.id - Bank Indonesia (BI) melaporkan posisi Utang Luar Negeri (ULN) Indonesia pada Juli 2025 menurun menjadi US$432,5 miliar, dari posisi Juni 2025 yang mencapai US$434,1 miliar. Secara tahunan, ULN ...
