Bank Woori Saudara Tersandung Dugaan Penipuan Perusahaan Ekspor, OJK Turun Tangan
JAKARTA, Stabilitas.id – PT Bank Woori Saudara Indonesia Tbk (SDRA) mengonfirmasi tengah menghadapi dugaan kasus penipuan yang melibatkan salah satu perusahaan eksportir lokal. Nilai transaksi yang dipersoalkan mencapai US$78,5 juta ...