Sinergi Pentahelix Dorong Eksyar di Jawa, FESyar 2025 Catat Transaksi Rp62,1 Miliar
JAKARTA, Stabilitas.id – Penyelenggaraan Festival Ekonomi Syariah (FESyar) Jawa 2025 di Surabaya menegaskan pentingnya sinergi pentahelix akademisi, bisnis, komunitas, pemerintah, dan media dalam memperkuat ekosistem ekonomi dan keuangan syariah (eksyar) ...
