• Redaksi
  • Iklan
  • Majalah Digital
  • Kontak Kami
Selasa, November 25, 2025
  • Login
Stabilitas
  • Home
  • Laporan Utama
  • Ekonomi
  • Perbankan
  • Keuangan
  • BUMN
  • Syariah
  • UKM
  • Internasional
  • Liputan Khusus
  • Lainnya
    • Advetorial
    • SNAPSHOT
    • Eksmud
    • Figur
    • Info Otoritas
    • Interview
    • Kolom
    • Manajemen Risiko
    • Resensi Buku
    • Riset
    • Sektor Riil
    • Teknologi
    • Pariwisata
No Result
View All Result
  • Home
  • Laporan Utama
  • Ekonomi
  • Perbankan
  • Keuangan
  • BUMN
  • Syariah
  • UKM
  • Internasional
  • Liputan Khusus
  • Lainnya
    • Advetorial
    • SNAPSHOT
    • Eksmud
    • Figur
    • Info Otoritas
    • Interview
    • Kolom
    • Manajemen Risiko
    • Resensi Buku
    • Riset
    • Sektor Riil
    • Teknologi
    • Pariwisata
No Result
View All Result
Stabilitas
No Result
View All Result
Home Ekonomi Investasi

Emirates A380 Perdana Mendarat di Bali, Siapkan Kerja Sama Menarik bagi Indonesia

Mendaratnya Emirates A380 di Bali memberikan tanda kesiapan bandara internasional I Gusti Ngurah Rai untuk melayani penerbangan pesawat tersebut

oleh Stella Gracia
1 Juni 2023 - 19:45
12
Dilihat
Emirates A380 Perdana Mendarat di Bali, Siapkan Kerja Sama Menarik bagi Indonesia
0
Bagikan
12
Dilihat

JAKARTA, Stabilitas.id – Pesawat Emirates A380 mendarat di Bandara Internasional I Gusti Ngurah Rai Bali (DPS) untuk pertama kalinya, pada Rabu (1/6/23) dan menjadi pendaratan pertama pesawat A380 di Indonesia.

Pesawat dengan nomor penerbangan EK368 berangkat dari Dubai pada pukul 03:20 waktu setempat dan tiba di Bali pada pukul 16:35 WITA. Dari Bali, pesawat A380 dengan penerbangan EK369 dijadwalkan berangkat pada pukul 19:40 WITA dan tiba di Dubai pada pukul 00:45 waktu setempat.

Menandai pendaratan tersebut, Senior Vice President, Commercial Operations, Far East Emirates, Orhan Abbas menyampaikan perasaan bahagia dengan mendaratnya pesawat A380 di Bali.

BERITA TERKAIT

Bank Mandiri Perkuat Sinergi Ekonomi Kreatif, Dorong Inklusi Keuangan UMKM Nasional

Vietjet dan OpenAirlines Berkolaborasi Optimalkan Operasional dan Penerbangan

Kemenparekraf Siapkan Permodalan Berbasis Syariah Melalui ICEFF 2024

Kemenparekraf Dorong Inkubasi Bisnis Pelaku Ekraf Kawasan Pariwisata Borobudur

“Kami siap melayani para pelanggan yang terbang dari dan ke Denpasar dengan layanan kelas dunia Emirates A380, sekaligus merespons tingginya permintaan perjalanan internasional dengan pesawat Superjumbo menjadi salah satu dari dua layanan harian ke pulau Bali,” ungkap Orhan.

Sementara itu, Emirates Country Manager untuk Indonesia, Mohammad Al Attar menyampaikan, penerbangan A380 ini diharapkan memberikan kontribusi signifikan dalam melayani peningkatan permintaan pelanggan.

“Kami senang dapat mencapai tonggak sejarah ini yang akan memperkuat operasi kami di Indonesia, serta rencana komersial di masa depan untuk pasar Indonesia,” ungkapnya.

Menanggapi hal tersebut, Direktur Utama PT Angkasa Pura I, Faik Fahmi mengucapkan selamat datang untuk pesawat A380 Emirates di Bandara I Gusti Ngurah Rai Bali.

“Ini merupakan tonggak sejarah yang membanggakan bagi industri penerbangan di Indonesia pada umumnya, serta bagi Angkasa Pura I khususnya. Kami berharap momentum ini dapat menjadi katalisator bagi proses recovery pariwisata dan perekonomian Bali dan juga secara nasional,” ungkap Faik.

Sebagai informasi, pendaratan pertama pesawat A380 di Indonesia tersebut disambut oleh YM Abdulla Salem AlDhaheri, Duta Besar Uni Emirat Arab untuk Republik Indonesia, bersama Orhan Abbas, Senior Vice President, Commercial Operations, Far East Emirates; Prof. Wihana Kirana Jaya, Staf Khusus untuk Urusan Ekonomi dan Investasi Transportasi kepada Menteri Perhubungan Republik Indonesia; Ni Made Ayu Marthini, Deputi Bidang Pemasaran Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Republik Indonesia; Faik Fahmi, Direktur Utama PT. Angkasa Pura I; Wayan Koster, Gubernur Bali; dan Zubin Karkaria, Chief Executive Officer (CEO) VFS Global.

Terdapat tiga kelas kursi pada penerbangan perdana Emirates menggunakan pesawat A380 ke Bali. Para pelanggan, delegasi VIP, serta otoritas bandara sekarang dapat menyaksikan fitur dan produk khas A380 yang ditawarkan di pesawat, termasuk suite Kelas Utama pemenang penghargaan milik Emirates.

Selain memperkenalkan A380, Emirates telah menandatangani Memorandum of Understanding (MoU) dengan Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Republik Indonesia (Kemenparekraf) di Arabian Travel Market di Dubai, pada bulan Mei tahun ini.

Emirates dan Kemenparekraf berkomitmen untuk terus mengembangkan program dan pemasaran yang dirancang bersama untuk mempromosikan Indonesia sebagai destinasi pariwisata pilihan bagi turis mancanegara.

Pembelian tiket dapat dilakukan di emirates.com, Emirates App, di kantor pemasaran Emirates, dan melalui agen perjalanan online dan offline.***

Tags: A380AP IBandara Internasional I Gusti Ngurah RaiemirateskemenparekrafPesawat Internasional
 
 
 
 
Sebelumnya

Perkembangan Indikator Stabilitas Nilai Rupiah (31 Mei 2023)

Selanjutnya

BNI Java Jazz Festival 2023 Jadi Peluang BNI Gaet Milenial Miliki Kartu Kredit BNI

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

BACA JUGA

Related Posts

Kemenhut Pastikan Pembangunan Pulau Padar Sesuai EIA dan Prinsip Konservasi

Kemenhut Pastikan Pembangunan Pulau Padar Sesuai EIA dan Prinsip Konservasi

oleh Stella Gracia
16 September 2025 - 10:43

JAKARTA, Stabilitas.id – Kementerian Kehutanan menegaskan seluruh kegiatan pembangunan sarana dan prasarana wisata alam di kawasan Taman Nasional Komodo (TN Komodo)...

Bea Cukai Kemenkeu dan Polri Ungkap 6 Kasus Penyelundupan Narkoba 470 Kg

Bea Cukai Kemenkeu dan Polri Ungkap 6 Kasus Penyelundupan Narkoba 470 Kg

oleh Stella Gracia
6 Maret 2025 - 12:25

JAKARTA, Stabilitas.id – Sinergi antara Direktorat Jenderal Bea dan Cukai (DJBC) dan Kepolisian Republik Indonesia (Polri) kembali membuahkan hasil dalam...

Beri Literasi Keuangan, BNI Kasih Tips Investasi untuk Gen Z

Beri Literasi Keuangan, BNI Kasih Tips Investasi untuk Gen Z

oleh Stella Gracia
27 Februari 2025 - 21:44

JAKARTA, Stabilitas.id - PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI memberikan literasi keuangan kepada para mahasiswa dalam diskusi bertema...

Danantara Resmi Diluncurkan, Rosan Roeslani Tegaskan Komitmen Tata Kelola yang Transparan dan Berintegritas

Danantara Resmi Diluncurkan, Rosan Roeslani Tegaskan Komitmen Tata Kelola yang Transparan dan Berintegritas

oleh Stella Gracia
25 Februari 2025 - 12:49

JAKARTA, Stabilitas.id - Danantara, Sovereign Wealth Fund milik pemerintah Indonesia, resmi diluncurkan dengan misi utama sebagai instrumen investasi strategis untuk...

Presiden Prabowo Tegaskan Komitmen Pemerintahan Bersih dan Pemanfaatan Sumber Daya Secara Bijak

Presiden Prabowo Tegaskan Komitmen Pemerintahan Bersih dan Pemanfaatan Sumber Daya Secara Bijak

oleh Stella Gracia
24 Februari 2025 - 22:44

JAKARTA, Stabilitas.id - residen Prabowo Subianto menegaskan komitmen pemerintah untuk mewujudkan prinsip pemerintahan yang bersih, bebas dari korupsi, serta memanfaatkan...

Presiden Prabowo Luncurkan Danantara, Wujud Komitmen Pengelolaan Investasi Berkelanjutan

Presiden Prabowo Luncurkan Danantara, Wujud Komitmen Pengelolaan Investasi Berkelanjutan

oleh Stella Gracia
24 Februari 2025 - 15:41

JAKARTA, Stabilitas.id - residen Prabowo Subianto resmi meluncurkan Badan Pengelola Investasi Daya Anagata Nusantara (Danantara) di Halaman Istana Kepresidenan Jakarta,...

E-MAGAZINE

TERPOPULER

  • Harga BBM Resmi Naik! Pertalite Jadi Rp10 ribu, Solar Subsidi Rp6,800, Pertamax Rp14,500

    Harga BBM Oktober 2025: Pertamina Naikkan Dexlite dan Pertamina Dex, Subsidi Tetap

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Manajemen Kinerja Kualitatif vs Kuantitatif

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Kasus Scam di Indonesia Tertinggi di Dunia, Capai 274 Ribu Laporan dalam Setahun

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • WIKA Umumkan Gagal Bayar Surat Utang Jumbo Rp4,64 Triliun

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Diteror Debt Collector, Nasabah Seret Aplikasi Pinjol AdaKami ke Pengadilan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • 106 Perusahaan Asuransi Raih Predikat Market Leaders 2025 Versi Media Asuransi

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Bank BJB Kehilangan Putra Kandungnya: Yusuf Saadudin, Pemimpin Berintegritas yang Menggerakkan Transformasi

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
 

Terbaru

BRI Manajemen Investasi Catatkan KIK EBA Syariah Perdana di Indonesia

BRI Salurkan KUR Senilai Rp147,2 Triliun kepada 3,2 juta Debitur UMKM

Debut Gemilang Raymond/Joaquin di BWF Level Super 500

Atlet Muda Indonesia Panen Gelar di Ajang Internasional Australia Open 2025

Permudah Transaksi Warga, AgenBRILink di Riau Ini Beri Layanan “Jemput Bola”

Buka Digital Store, BTN Gandeng Unesa Perluas Layanan Digital bagi Mahasiswa dan Dosen

BNI Dorong Prestasi Dunia, Indonesia Gelar 2 All Indonesian Final Australia Open 2025

Transformasi Pembayaran Digital: Visa–DANA Hadirkan Interoperabilitas Penuh Ekosistem QRIS

Akselerasi Program 3 Juta Rumah, Bank Mandiri dan Kementerian PKP Sosialisasi Kredit Program Perumahan di Tangerang

STABILITAS CHANNEL

Selanjutnya
BNI Java Jazz Festival 2023 Jadi Peluang BNI Gaet Milenial Miliki Kartu Kredit BNI

BNI Java Jazz Festival 2023 Jadi Peluang BNI Gaet Milenial Miliki Kartu Kredit BNI

  • Advertorial
  • Berita Foto
  • BUMN
  • Bursa
  • Ekonomi
  • Eksmud
  • Figur
  • Info Otoritas
  • Internasional
  • Interview
  • Keuangan
  • Kolom
  • Laporan Utama
  • Liputan Khusus
  • Manajemen Resiko
  • Perbankan
  • Portofolio
  • Resensi Buku
  • Riset
  • Sektor Riil
  • Seremonial
  • Syariah
  • Teknologi
  • Travel & Resto
  • UKM
  • Redaksi
  • Iklan
  • Pesan Majalah
  • Kontak Kami
logo-footer

Copyright © 2021 – Stabilitas

Find and Follow Us

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
No Result
View All Result
  • Home
  • Laporan Utama
  • Ekonomi
  • Perbankan
  • Keuangan
  • BUMN
  • Syariah
  • UKM
  • Internasional
  • Liputan Khusus
  • Lainnya
    • Advetorial
    • SNAPSHOT
    • Eksmud
    • Figur
    • Info Otoritas
    • Interview
    • Kolom
    • Manajemen Risiko
    • Resensi Buku
    • Riset
    • Sektor Riil
    • Teknologi
    • Pariwisata

Copyright © 2021 Stabilitas - Governance, Risk Management & Compliance