• Redaksi
  • Iklan
  • Majalah Digital
  • Kontak Kami
Rabu, November 26, 2025
  • Login
Stabilitas
  • Home
  • Laporan Utama
  • Ekonomi
  • Perbankan
  • Keuangan
  • BUMN
  • Syariah
  • UKM
  • Internasional
  • Liputan Khusus
  • Lainnya
    • Advetorial
    • SNAPSHOT
    • Eksmud
    • Figur
    • Info Otoritas
    • Interview
    • Kolom
    • Manajemen Risiko
    • Resensi Buku
    • Riset
    • Sektor Riil
    • Teknologi
    • Pariwisata
No Result
View All Result
  • Home
  • Laporan Utama
  • Ekonomi
  • Perbankan
  • Keuangan
  • BUMN
  • Syariah
  • UKM
  • Internasional
  • Liputan Khusus
  • Lainnya
    • Advetorial
    • SNAPSHOT
    • Eksmud
    • Figur
    • Info Otoritas
    • Interview
    • Kolom
    • Manajemen Risiko
    • Resensi Buku
    • Riset
    • Sektor Riil
    • Teknologi
    • Pariwisata
No Result
View All Result
Stabilitas
No Result
View All Result
Home Ekonomi

Hadir Dengan Format Baru, LPS MHM 2025 Bangkitkan Jakarta sebagai Sport Tourism City

oleh Stella Gracia
13 Juni 2025 - 18:00
6
Dilihat
Hadir Dengan Format Baru, LPS MHM 2025 Bangkitkan Jakarta sebagai Sport Tourism City
0
Bagikan
6
Dilihat

JAKARTA, Stabilitas.id – LPS Monas Half Marathon 2025 akan kembali digelar pada Minggu, 15 Juni 2025, dengan tema “Time To Rise” sebagai simbol kebangkitan Jakarta dan masyarakat.

Memasuki tahun ketiga ini LPS Monas Half Marathon terus menunjukkan perkembangan yang luar biasa, terutama dengan adanya format baru, antara lain dengan peserta yang tidak terbatas klub lari mengajak cross communities dan mencoba kegiatan mereka, agartercipta bonding yang lebih kuat dan menyenangkan.

“Jumlah peserta pun naik menjadi 6.000 untuk kategori half marathon dan 1.500 untuk Run the City. Yang paling spesial, kami hadirkan rute baru yang tetap melewati ikon-ikon Jakarta, tapi dengan vibes dan ambience yang benar-benar segar bagi para pelari,” ujar Ketua Dewan Komisioner LPS Purbaya Yudhi Sadewa di acara Konferensi Pers Jelang LPS MHM 2025, digelar di Jakarta, Jumat (13/6/2025).

BERITA TERKAIT

LPS Siapkan Aktivasi Program Penjaminan Polis sebelum 2028, Dorong Stabilitas Industri Asurans

Stabilitas Keuangan Solid, KSSK Optimistis Pertumbuhan Ekonomi Tembus 5,5%

Menkeu Purbaya Libatkan Hacker Top untuk Perkuat Keamanan Sistem Coretax

Rentan Aktivitas Vulkanik, LPS Gelar Pemeriksaan Gratis dan Pembagian Sembako di Sleman

Lebih jauh Purbaya mengatakan, dari sisi dampak, LPS MHM bukan hanya soal olahraga. ribuan peserta dan penonton dari luar kota dan luar negeri ikut menggerakkan sektor pariwisata, perhotelan, kuliner, dan UMKM lokal.

“Bahkan, tahun ini kami melibatkan langsung pelaku UMKM sebagai tenant makanan di area race day dan Run the City, agar manfaatnya semakin dirasakan oleh masyarakat. Tahun ini, LPS Monas Half Marathon diikuti oleh pelari dari 23 negara yang berarti bagus juga untuk promosi pariwisata kita,” jelasnya

Rute Baru

Salah satu pembaruan paling signifikan di tahun ini adalah hadirnya rute baru yang dirancang untuk memberikan pengalaman berlari yang lebih optimal. Rute ini merupakan hasil dari penyempurnaan berdasarkan evaluasi penyelenggaraan tahun-tahun sebelumnya.

Rute baru LPS Monas Half Marathon 2025 kini menggunakan 90% jalur utama dan luas, dengan jumlah tikungan yang lebih sedikit dan jalur lurus yang lebih banyak. Pendekatan ini tidak hanya membuat pengelolaan lalu lintas lebih efisien dan aman bagi pelari dan masyarakat umum, tetapi juga membuka peluang lebih besar bagi para peserta untuk memecahkan rekor waktu pribadi maupun nasional.

“Kami ingin menghadirkan rute yang lebih nyaman dan kompetitif, karena itu kami evaluasi secara menyeluruh. Tahun ini, lintasan lebih panjang di jalan protokol, lebih lapang, dan manajemen persinggungan dengan aktivitas publik pun lebih terkelola,” ujar Pemimpin Redaksi Harian Kompas Haryo Damardono yang turut hadir di lokasi.

Berstandar Internasional

LPS MHM 2025 edisi tahun ini bertema “Time To Rise”, “Time To Rise” menjadi ajakan bagi peserta untuk meraih capaian baru, bangkit dari batasan, serta membangun harmoni di tengah masyarakat melalui semangat berlari yang inklusif dan menyenangkan.

Tema tersebut juga sejalan dengan visi Jakarta sebagai kota global yang terbuka, aktif, dan berdaya saing. Dalam konteks ini, LPS Monas Half Marathon berperan sebagai katalis yang memperkuat identitas Jakarta sebagai tuan rumah ajang lari berkelas internasional, sekaligus simbol kota yang terus bergerak maju melalui sport tourism.

“Dengan LPS Monas Half Marathon yang sudah berstandar internasional, kita ingin dunia melihat Jakarta bukan hanya sebagai kota besar, tapi juga kota yang aktif, aman, tempat masyarakatnya hidup sehat, dan pemerintahnya serius menyediakan ruang yang inklusif,” ujar Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga DKI Jakarta Andri Yansyah dalam sambutannya.

Kembangkan Olahraga Lari

Sementara itu, Sekretaris Jenderal Pengurus Besar Persatuan Atletik Seluruh Indonesia (PB PASI) Tigor Tanjung mengatakan, Program Break the Limit dalam LPS Monas Half Marathon 2025 menciptakan atmosfer kompetisi yang sangat terukur dan fokus bagi para atlet nasional. Inovasi seperti Break the Limit adalah contoh bagaimana event lari tidak hanya menjadi selebrasi massa, tetapi juga ruang serius untuk mengukur dan mendorong performa atlet nasional.

“PB PASI melihat pentingnya format yang fokus, jelas targetnya, dan menantang seperti ini agar para atlet tetap termotivasi di tengah banyaknya lomba yang sifatnya lebih rekreatif atau komersial, karena event ini tidak hanya memberi ruang bagi atlet elite, tetapi juga mendorong partisipasi komunitas dan publik. Ini menciptakan sebuah ekosistem yang saling menguatkan dari hulu ke hilir,” jelasnya.

“Dengan konsistensi seperti ini, LPS MHM bisa menjadi salah satu pilar penting dalam menciptakan budaya lari yang kuat di Indonesia, sekaligus menjadi wadah regenerasi atlet yang terstruktur,” pungkas Tigor.***

Tags: #LPSLPS Half Marathon
 
 
 
 
Sebelumnya

PertaLife Dorong Literasi Keuangan dan Keberlanjutan Lewat ESGenius Challenge 2025

Selanjutnya

BNI Salurkan Rp4,6 Triliun KUR ke Lebih dari 20.000 UMKM

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

BACA JUGA

Related Posts

Konsisten Berinovasi di Sektor Perumahan, BTN Housingpreneur Sabet Penghargaan

Konsisten Berinovasi di Sektor Perumahan, BTN Housingpreneur Sabet Penghargaan

oleh Sandy Romualdus
26 November 2025 - 08:19

Stabilitas.id – PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk (BTN) telah sukses meraih penghargaan sebagai “Bank Pemberdaya Wirausaha Sektor Perumahan” pada...

Perkuat Daya Saing Perekonomian Daerah, BRI Dukung Bazaar UMKM “Jelajah Kuliner Indonesia” 2025

Perkuat Daya Saing Perekonomian Daerah, BRI Dukung Bazaar UMKM “Jelajah Kuliner Indonesia” 2025

oleh Stella Gracia
24 November 2025 - 22:26

Stabilitas.id – PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI kembali menunjukkan komitmennya dalam mendorong pemberdayaan pelaku usaha mikro, kecil...

SIG Sabet Juara 1 Industrial Cyberdrill Exercise 2025 Gelaran BSSN

SIG Sabet Juara 1 Industrial Cyberdrill Exercise 2025 Gelaran BSSN

oleh Stella Gracia
21 November 2025 - 11:14

Stabilitas.id – PT Semen Indonesia (Persero) Tbk (SIG) melalui tim SIG CSIRT (Computer Security Incident Response Team) berhasil meraih Juara...

Pendapatan Menguat, Belanja Naik: Defisit APBN Rp479,7 Triliun Tetap dalam Jalur Aman

Pendapatan Menguat, Belanja Naik: Defisit APBN Rp479,7 Triliun Tetap dalam Jalur Aman

oleh Sandy Romualdus
21 November 2025 - 11:03

Stabilitas.id — Defisit Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) 2025 tercatat mencapai Rp479,7 triliun atau 2,02% terhadap PDB hingga akhir...

Cari Inovasi Perumahan, BTN Housingpreneur Roadshow di USU Medan

Cari Inovasi Perumahan, BTN Housingpreneur Roadshow di USU Medan

oleh Sandy Romualdus
21 November 2025 - 10:13

Stabilitas.id - PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk berupaya mencari solusi hunian masa depan yang adaptif, berkelanjutan, dan relevan dengan...

Wärtsilä Dorong Stabilitas Listrik RI dan Kesiapan Pusat Data AI Lewat Teknologi Mesin Fleksibel

Wärtsilä Dorong Stabilitas Listrik RI dan Kesiapan Pusat Data AI Lewat Teknologi Mesin Fleksibel

oleh Sandy Romualdus
20 November 2025 - 19:14

Stabilitas.id – Percepatan transisi energi dan pesatnya transformasi digital mendorong kebutuhan sistem kelistrikan yang makin andal dan fleksibel. Menjawab tantangan...

E-MAGAZINE

TERPOPULER

  • Harga BBM Resmi Naik! Pertalite Jadi Rp10 ribu, Solar Subsidi Rp6,800, Pertamax Rp14,500

    Harga BBM Oktober 2025: Pertamina Naikkan Dexlite dan Pertamina Dex, Subsidi Tetap

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Kasus Scam di Indonesia Tertinggi di Dunia, Capai 274 Ribu Laporan dalam Setahun

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • WIKA Umumkan Gagal Bayar Surat Utang Jumbo Rp4,64 Triliun

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Diteror Debt Collector, Nasabah Seret Aplikasi Pinjol AdaKami ke Pengadilan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • 106 Perusahaan Asuransi Raih Predikat Market Leaders 2025 Versi Media Asuransi

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Bank BJB Kehilangan Putra Kandungnya: Yusuf Saadudin, Pemimpin Berintegritas yang Menggerakkan Transformasi

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Ratusan Pinjol Ilegal Dibongkar, Satgas PASTI Soroti Modus Penipuan AI

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
 

Terbaru

BNI Hadirkan Akses Eksklusif ke wondr BrightUp Cup 2025 Lewat Penawaran Buy 1 Get 2 di wondr by BNI

Konsisten Berinovasi di Sektor Perumahan, BTN Housingpreneur Sabet Penghargaan

OJK Sambut Ratu Maxima, Memulai Agenda Kesehatan Finansial di Indonesia

BNI Dorong Ekonomi Lokal Lewat UMKM di Ajang Internasional Yogyakarta

Diversifikasi Sumber Pertumbuhan, BRI Perkuat Segmen Konsumer dan Layanan Bank Emas

Indonesia Kuasai Podium wondr by BNI International Challenge, Pembinaan Atlet Muda Berbuah Manis

Perkuat Daya Saing Perekonomian Daerah, BRI Dukung Bazaar UMKM “Jelajah Kuliner Indonesia” 2025

BRI Manajemen Investasi Catatkan KIK EBA Syariah Perdana di Indonesia

BRI Salurkan KUR Senilai Rp147,2 Triliun kepada 3,2 juta Debitur UMKM

STABILITAS CHANNEL

Selanjutnya
BNI Salurkan Rp4,6 Triliun KUR ke Lebih dari 20.000 UMKM

BNI Salurkan Rp4,6 Triliun KUR ke Lebih dari 20.000 UMKM

  • Advertorial
  • Berita Foto
  • BUMN
  • Bursa
  • Ekonomi
  • Eksmud
  • Figur
  • Info Otoritas
  • Internasional
  • Interview
  • Keuangan
  • Kolom
  • Laporan Utama
  • Liputan Khusus
  • Manajemen Resiko
  • Perbankan
  • Portofolio
  • Resensi Buku
  • Riset
  • Sektor Riil
  • Seremonial
  • Syariah
  • Teknologi
  • Travel & Resto
  • UKM
  • Redaksi
  • Iklan
  • Pesan Majalah
  • Kontak Kami
logo-footer

Copyright © 2021 – Stabilitas

Find and Follow Us

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
No Result
View All Result
  • Home
  • Laporan Utama
  • Ekonomi
  • Perbankan
  • Keuangan
  • BUMN
  • Syariah
  • UKM
  • Internasional
  • Liputan Khusus
  • Lainnya
    • Advetorial
    • SNAPSHOT
    • Eksmud
    • Figur
    • Info Otoritas
    • Interview
    • Kolom
    • Manajemen Risiko
    • Resensi Buku
    • Riset
    • Sektor Riil
    • Teknologi
    • Pariwisata

Copyright © 2021 Stabilitas - Governance, Risk Management & Compliance